Jika 7 samudera dijadikan tinta
Dan 7 batang pohon dijadikan pena
Maka, tak akan ada yang dapat mewakili
Ilmu Allah yang maha suci
Ilmu Allah ada
Kuasa Allahpun nyata
Di manapun kita berada
Di dalam diri kita
Tiap apa padangan kita serta
Tiap pendengaran kita
Setiap suka maupun duka
Dalamlah sebuah kehidupan itu
Tergantung, bagaimana menjadi manusia
Menggunakan akalnya
Mencari samdera hidayahnya
(20 Nov 2016)
Comments
Post a Comment